07/10/2020 ÿú Iman pada hari akhir merupakan rukun iman ke 6 yang wajib diyakini. Rasulullah SAW bersabda: Artinya: ? Jibril berkata: kabarkanlah kepadaku tentang iman ! Nabi menjawab, Engkau Beriman kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, hari akhir , dan engkau beriman kepada takdir baik dan buruk.? (HR.
Bahkan, di antara rukun iman yang enam, iman kepada hari akhir merupakan salah satu yang banyak dibicarakan di dalam ayat-ayat makkiyyah dan yang banyak didakwahkan oleh Rasulullah shallallahu ?alaihi wa sallam di awal-awal masa kenabian beliau. Hal tersebut menunjukkan bahwa keimanan kepada hari akhir merupakan hal yang sangat penting dan ...;"