17/07/2020 ÿú Aceh Tamiang : Badan Narkoba Nasional (BNN) Kabupaten Aceh Tamiang mengadakan kegiatan asistensi penguatan dalam rangka pembentukan relawan anti narkoba di Hotel Grand Arya, Kecamatan Karang Baru Kabupaten Aceh Tamiang , Kamis, 16 Juli 2020. Kegiatan diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan dilanjutkan lagu Mars BNN.
KBRN, Aceh Tamiang - Bertempat di Lapas Kelas II B Kualasimpang, Bupati Aceh Tamiang yang diwakili Sekretaris Daerah, Drs. Asra mengikuti Vidcon Pemberian Remisi Umum kepada Narapidana dan Anak pada, Selasa (17/08/21). Pemberian remisi oleh Pemerintah ini.
31/03/2021 ÿú Analisadaily.com, Kuala Simpang - Kepala Bidang Pendidikan Dasar (Dikdas) Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Tamiang , Bambang Supriyanto, mengatakan delapan cabang festival lomba seni siswa nasional (FLS2N) jenjang SD dan SMP Kabupaten Aceh Tamiang tahun 2021 berhasil melaju ke tingkat nasional setelah mengikuti seleksi tingkat kabupaten.
21/01/2021 ÿú Kuala Simpang , Aceh Tamiang ? Banjir di wilayah hulu Kabupaten Aceh Tamiang semakin meluas menyusul meluapnya air sungai di beberapa titik di kabupaten tersebut. ?Banjir terjadi karena tingginya intensitas hujan yang menyebabkan sungai di hulu meluap,? kata Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Aceh Tamiang Diwan Syahputra di Kuala .
Assalamu'alaikum Wr, Wb. Salam sejahtera buat warga Kuala Simpang dan seputar Kabupaten Aceh Tamiang . Kami segenap Admin, mengucapkan terimakasih atas pencapaian 1.900 Like dan 2.000 Pengikut Halaman resmi Kuala Simpang , Aceh Tamiang . Semoga kedepannya semakin sukses ?;"